Kamis, 30 April 2015

Analisis portofolio saham - Tugas Perekonomian Indonesia



Tugas Perekonomian Indonesia
Caviny Sheila

Analisis Portofolio Saham Optimal pada Saham LQ45
Tahun 2009-2011

Abstrak : Portofolio merupakan Portofolio merupakan kombinasi atau gabungan atau sekumpulan aset, baik berupa aset riil maupun aset finansial yang dimiliki oleh investor. Hakikat pembentukan portofolio adalah untuk mengurangi risiko dengan jalan diversifikasi.

Menurut Kasmir dan Jakfar, Investasi dapat diartikan sebagai penanaman modal dalam suatu kegiatan yang memiliki jangka waktu relatif panjang dalam berbagai bidang usaha. Penanaman modal yang ditanamkan dalam arti sempit berupa proyek tertentu baik bersifat fisik atau pun non fisik, sepertiproyek pendirian pabrik, jalan, jembatan,pembangunan gedung dan proyek penelitian, dan pengembangan.

Investasi adalah komitmen atas sejumlah dana atau sumber daya lainnya yang dilakukan saaat ini dengan tujuan memperoleh keuntungan di masa yang akan datang. Investasi ke dalam aktiva keuangan dapatberupa investasi langsung dan investasi tidak langsung.

1. Return dan Risiko Aktiva Tunggal
Apabila dikaitkan dengan preferensi investor terhadap risiko, maka risiko dapat dibedakan menjadi tiga, yaitu:
1.       Investor yang menyukai risiko (risk seeker) merupakan investor yang akan lebih suka mengambil investasi yang menghasilkan tingkat pengembalian yang lebih besar walaupun dengan risiko yang lebih tinggi dibandingkan tingkat pengembalian tertentu dengan risiko yang berbeda.
2.       Investor yang netral terhadap risiko merupakan investor yang akan meminta kenaikan tingkat pengembalian yang sama untuk setiap kenaikan risiko.
3.       Investor yang tidak menyukai risiko (risk averter) adalah investor yang akan lebih memilih investasi dengan risiko yang lebih rendah walaupun tingkat pengembalian yang dihasilkan lebih rendah

Return merupakan hasil yang diperoleh dari investasi. Return dapat berupa return realisasi yang sudah terjadi atau return ekspektasi yang belum terjadi tetapi yang diharapkan akan terjadi di masa mendatang. Terdapat 2 macam return yaitu:
1.        Return Realisasi merupakan return yang telah terjadi.
2.        Return Ekspektasi merupakan return yang digunakan untuk pengambilan keputusan investasi.

2. Return dan Risiko Portofolio
Langkah-langkah yang disarankan oleh John Dickinson dalam melakukan portofolio, yaitu:
(1)Placement analysis.
(2)Portofolio construction.
(3)Portfolio selection.

3. Portofolio Optimal
Portofolio merupakan kombinasi atau gabungan atau sekumpulan aset, baik berupa aset riil maupun aset finansial yang dimiliki oleh investor.

A. PENDEKATAN PENELITIAN
1.       Pendekatan Penelitian
2.       Objek atau Subjek Penelitian
3.       Teknik Pengambilan Sampel
4.       Jenis Data
5.       Teknik Pengumpulan Data
6.       Definisi Oprasional
7.       Teknik Analisis Data